Pleural Effusion (Efusi Pleura) – Respiratory
Published By Yose Rizal Sinaga On Thursday, September 29th 2011. Under A sampai E Tags: efusi pleura adalah, efusi transudat, gambaran radiologi
{tab=Ikhtisar}Efusi Pleura adalah terkumpulnya cairan abnormal dalam ruang pleura, bisa disebabkan karena produksi cairan pleura yang berlebihan, berkurangnya absorbsi cairan pleura atau keduanya. Efusi Pleura merupakan manifestasi penyakit tersering ditemui pada penyakit - penyakit pleura.
Anatomi
Pleura adalah membran serosa yang tipis, terdiri dari dua lapisan yakni lapisan visceralis dan lapisan parietalis. ... Continue Reading